Kamis, 18 Desember 2014

Teori Rescue

Membaca Gejala Alam

Tanah Longsor

Ciri-ciri tanah rawan longsor tersebut adalah banyak pohon dengan arah pertumbuhan miring saat tubuh tanaman semakin tinggi. Selain itu ada retakan pada tanah serta kemunculan aliran air secara tiba-tiba pada tebing tanah saat curah hujan tinggi. ~ Beni Haryadi, narasumber dari Balai Penelitian Teknologi Kehutanan Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (BPTKPDAS)

Badai El Nino
Badai El Nino menjadi penyebab curah hujan menjadi ekstrim. Karakteristik dari sifat hujan ekstrim ini, yakni hujan sering terjadi secara tiba-tiba, bahkan terkadang sangat deras, sedang dan bisa disertai panas. ~ Hardoyo Kabid Kegawatdaruratan dan Bencana pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Purworejo

Tidak ada komentar: